Terry Yudha Meraih Posisi 2 Men Elite Scratch Race di Asian Track Championship 2022

Foto: instagram/@icf_cycling
MEDALI LAGI UNTUK INDONESIA! Terry Yudha berhasil merebut posisi 2 di nomor Men Elite Scratch Race. Kabar yang membanggakan di ajang ini.
Dalam pertandingan ini, Jepang berhasil menduduki posisi 1 dan disusul oleh Iran di posisi 3. Ini merupakan bukti bahwa sport sepeda Indonesia semakin berjaya dan patut dibanggakan di kelas dunia!
#BersatuBersepeda #atletsepeda #gowesnusantara #indonesiaproud #sepedaindo #cyclinglife #gowesindonesia #infosepeda

Sumber: instagram/@icf_cycling